Jumat, 31 Juli 2015

Detective Conan Movie 19 Sunflowers of Inferno

Siapasih yang gk kenal Anime Jepang yang satu ini? 
yang sudah terkenal sampai kemana-mana termasuk Indonesia. 
Nah sekarang kita akan bahas Detective Conan (Meitantei Conan) movie 19
.
.
.
Movie kali ini berjudul Sunflowers of Inferno umumkan tanggal rilis yaitu 18 April 2015 di Jepang. Tapi ada juga yang mengatakan akan tayang bulan Agustus mendatang. 
dibawah ini adalah gambar movie 19 DC yang akan tayang dan rilis.

Dari gambar diatas menunjukkan conan dan rival nya Kaito KID sang pencuri. 
Sebuah Majalah Shounen Mingguan Shogakukan Pada Edisi 19 ,Bahwa Karakter yang disebut dengan “7 Samurai ” sebutan bagi 7 orang professional yang menjaga Lukisan seven Arles Sunflowers milik Van Gogh
Berikut adalah trailer dari DC Movie 19... Silahkan Ditonton...
.
.

berikut adalah seiyu dari karakter DC Movie 19
Yukana sebagai Kumiko Kishi, Seorang profesional pameran lukisan
Hiroshi Isobe sebagai Kōji Azuma, Restorasi dan Pelestarian Lukisan profesional
Nana Eikura sebagai Natsume Miyadai, Sejarah lukisan Professional
Yoshiko Sakakibara sebagai Keiko Anderson, Perencanaan Pameran Lukisan profesional
Shunsuke Sakuya sebagai Charlie, seorang NYPD profesional
Katsuhisa Houki sebagai Taizo Ishimine, Transportasi lukisan profesional
Selain itu ,Pada Seri Anime Biasa ,Kogorō Mōri juga merupakan bagian dari “7 Samurai” yang digambarkan sebagai Keamanan Professional ,Dimana Karakter Utama Anime Detective Conan yaitu Conan atau Shinichi merupakan” 7 Samurai yang Sesungguhnya”
Sinopsis : Conan yang mencoba melacak Kaido Kid yang mencoba untuk Mencuri Replika dari Lukisan Van Gogh yaitu Lukisan Bunga Matahari (Lukisan yang asli telah Hancur selama Perang Dunia ke 2 yang dimiliki oleh Kolektor Jepang ) Lukisan tersebut terbilang memiliki Nilai Nilai tertentu yang akan dibeli oleh Suzuki.

Dikabarkan dalam movie ini akan ada Sinichi. ENtah itu conan yang berubah atau Kaito KID yang menyamar.
Bikin penasaran kan... ? Nantikan Film nya yaaa..... 
Arigatou.... 

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda